Jika anda membuat passport dengam tujuan utama untuk umroh, maka yang perlu anda lakukan agar sekali membuat tidak berubah ubah adalah dengan mempunyai SURAT REKOMENDASI DARI BIRO UMROH.
Bagaimana cara mendapatkan surat ini?
Tentu saja anda harus sudah mendaftar di biro umroh. Terserah bisa manapun biro umrohnya, yang anda pandang bisa dipercaya.
Bisa banget bahwa saat ini anda sudah mendaftar umroh dan berangkatnya pinginya mungkin 6 bulan lagi misalnya, nanti pelunasan biaya jika sudah mau berangkat. Dan bisa jadi saat ini anda belum punya pasaport.
Maka setelah mendaftar di biro umroh, segera minta surat rekomendasi untuk membuat passport. Surat ini disamping fungsinya untuk keterangan jika akan umroh sehingga NAMA anda di passport akan dibuat TIGA suku kata sesuai peraturan dari pemerintah Arab Saudi.
Fungsi surat ini adalah bahwa kantor imigrasi bisa menjaga kita dari kenakalan biro umroh yang tidak amanah. Yang hanya obral janji, tapi kadang lari atau jadwal berangkat umroh meleset.
Contoh surat rekomendasi ini saya potret di papan pengumuman di depan imigrasi Yogyakarta.
Semoga berguna.
Filed under: Bisnis, Relijius, Seputaran Jogja, Travelling | Tagged: biro umroh, imigrasi jogja, imigrasi yogyakarta, kantor imigrasi jogja, passport, surat rekomendasi dari biro umroh untuk pembuatan passport, syarat pembuatan passport umroh, tata cara pembuatan passport umroh |
Salam buat para wahabiyin ya pak,xixixi…
SukaSuka
bagus blognya, salam kenal mas 😀
SukaSuka